Situs Facebook memang ngga ada habisnya untuk dikagumi, mereka sering membuat gebrakan-gebrakan (lebay) yang semakin memberi kemudahan dan kenyamanan bagi penggunanya. Salah satunya yakni fungsi mengganti email.
Mengganti email yang anda gunakan untuk login di situs Facebook bisa dilakukan dengan sangat mudah, tapi mengapa kita perlu mengganti alamat email facebook dengan email baru?? Dari hasil survey kecil-kecilan yang admin lakukan pada beberapa teman, inilah jawaban yang mereka berikan:
- Menjaga privasi
- Menjaga keamanan akun facebook dari aksi pembajakan
- Ingin menggunakan email dengan nama yang baru dengan nama yang keren
Ternyata beragam juga alasan mereka untuk mengganti email Facebook. Tetapi jika anda tetap berkeinginan untuk menggantinya, silakan ikuti tutorial dibawah:
- Buatlah email baru sesuai dengan selera anda, baik itu yang gratisan maupun berbayar
- Buka akun Facebook anda dengan email yg lama, kemudian masuk ke menu pengaturan --> pengaturan umum akun --> email (lihat tanda panah pada gambar 1)
- klik link email untuk menambahkan email baru, masukkan password akun facebook anda dan terakhir klik tombol simpan perubahan. Jangan lupa hapus email lama yg anda gunakan untuk login di facebook. (gambar 3)
- Secara otomatis anda akan log out dan diminta untuk login kembali, tentunya dengan email baru yg sudah anda masukkan tadi.
Gambar 1 |
Suka Dengan Artikel Ini ?
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tips Facebook
dengan judul "Cara Mengganti Alamat Email Facebook Anda". Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://fukumitsu.blogspot.com/2014/06/cara-mengganti-alamat-email-facebook.html.
0 comments "Cara Mengganti Alamat Email Facebook Anda", Baca atau Masukkan Komentar
Post a Comment